Liputan6.com, Jakarta Smartphone berbasis sistem operasi (OS) Android besutan BlackBerry kembali menampakan diri. Kali ini, bocoran foto terbaru dari smartphone yang diprediksi bakal mengusung nama "Venice" tersebut pun kembali berhasil menyita perhatian netizen.
Bocoran foto terbaru yang beredar juga memperkuat laporan sebelumnya yang menyebutkan bahwa Venice memiliki layar melengkung di sisi kanan dan kiri perangkat. Smartphone dengan desain slide seperti BlackBerry Torch tersebut, juga diprediksi memiliki dua macam keyboard, yaitu keyboard fisik (QWERTY) dan virtual.
Adapun untuk spesifikasi lainnya, dilaporkan memiliki dua speaker di bagian depan, kamera belakang 18 Megapiksel (MP) dan kamera depan 5MP.
Selain itu, Venice juga dikabarkan memiliki layar berukuran 5,4 inci dengan resolusi 1440 x 2560 piksel, prosesor hexa-core 1,8GHz dan GPU Adreno 418.
Lebih lanjut dipaparkan, BlackBerry Venice diyakini akan hadir dalam dua versi OS, yakni OS Android dan BlackBerry 10.3. Smartphone ini diperkirakan rilis pada November 2015 untuk menyambut musim liburan akhir tahun. Demikian seperti dikutip dari laman Phone Arena, Senin (17/8/2015).
(din/dhi)
Penampakan BlackBerry Android Venice Kembali Hebohkan Dunia Maya
Smartphone berbasis sistem operasi (OS) Android besutan BlackBerry kembali muncul.
diperbarui 17 Agu 2015, 14:06 WIBDiterbitkan 17 Agu 2015, 14:06 WIB
Smartphone berbasis sistem operasi (OS) Android besutan BlackBerry kembali muncul (Foto: via Phone Arena)
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa itu Waitress: Mengenal Profesi Pelayan Restoran
Hasil Survei Ungkap Suporter Indonesia Sudah Kecewa dengan Kinerja Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, tapi...
5 Ide Bisnis yang Berpeluang Cetak Keuntungan Tinggi pada 2025
Kumpulan Kabar Pemberian Bantuan yang Ternyata Hoaks, Simak Daftranya
Momen Arumi Bachsin Jajan Pentol Pedagang Keliling, Dipuji Sederhana Meski Istri Pejabat
Tak Ada Aturan Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Sabtu 11 Januari 2025, Semua Kendaraan Bebas Melintas
Pantai Ora, Rekomendasi Libur Akhir Pekan di Maluku
Putin Ingin Bertemu, Trump: Pertemuannya Sedang Diatur
Konser Video Game Volume II Kembali Digelar, Kolaborasi Addie MS dan Twilite Orchestra yang Melibatkan Grup K-Pop Ternama
6 Potret Es Krim Terbuat dari Bahan Tak Biasa Ini Nyeleneh, Bikin Dahi Berkerut
Cuaca Hari Ini Sabtu 11 Januari 2025: Jabodetabek Mayoritas Berawan pada Siang Hari
Top 3 Islami: Sudah Rajin Sholat, Kenapa Doa Tidak Terkabul? UAH Bongkar Hal yang Sering Dilupakan setelah Membaca Al-Qur'an