Segmen 3: Sidang Ahok hingga Kotak Nyablak SCTV

Sidang Ahok akan digelar di PN Jakarta Pusat. Sementara Kotak Nyablak Liputan 6 SCTV disambut antusias.

oleh Liputan6 diperbarui 13 Des 2016, 06:59 WIB
Diterbitkan 13 Des 2016, 06:59 WIB
20161212-Persiapan PN Jakarta Utara Gelar Sidang Perdana Ahok-Jakarta
Seorang anggota kepolisian berjaga di depan PN Jakarta Utara, Senin (12/12). Ada dua mobil patroli polisi di depan gedung jelang sidang perdana Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), namun belum ada penjagaan mencolok di lokasi. (Liputan6.com/Johan Tallo)

Liputan6.com, Jakarta - Sidang kasus dugaan penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dipastikan akan digelar di bekas gedung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Sidang akan dimulai pukul 09.00 Wib hari ini, Selasa (13/12/2016).

Sementara hadir di Bundaran HI, Jakarta Pusat, Kotak Nyablak Liputan 6 SCTV diserbu warga. Dengan antusias warga menyampaikan aspirasi mereka demi Ibu Kota yang lebih baik.

Saksikan video selengkapnya di tautan ini

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya