Segmen 3: Penghargaan Polisi Berprestasi Ungkap Kasus Pulomas

Kapolri beri penghargaan 87 polisi pengungkap perampokan disertai pembunuhan keji di Pulomas, Jakarta Timur.

oleh Liputan6 diperbarui 18 Jan 2017, 13:56 WIB
Diterbitkan 18 Jan 2017, 13:56 WIB
20170118- Kapolri Berikan Penghargaan untuk 87 Personel -Jakarta-Gempur M Surya
Kapolri Jenderal Tito Karnavian melakukan salam komando dengan salah satu anggota kepolisian yang mendapat penghargaan karena berhasil mengungkap kasus perampokan Pulomas dengan cepat, Jakarta, Rabu (18/1). (Liputan6.com/Gempur M Surya)

Liputan6.com, Jakarta - Kapolri Jenderal Tito Karnavian memberi penghargaan 87 polisi yang terlibat dalam pengungkapan kasus perampokan disertai pembunuhan sadis di Pulomas, Jakarta Timur. Penghargaan disampaikan Kapolri dalam apel di Mapolda Metro Jaya, Rabu (18/1/2017).

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya