VIDEO: Terjangkit Penyakit Mulut dan Kuku, Satu dari Lima Sapi Mati di Jombang

Kasus penyakit mulut dan kuku pada hewan ternak terus terjadi di berbagai daerah. Di Jombang, satu dari lima ekor sapi mati akibat terjangkit PMK. Sedangkan di Lombok Tengah, puluhan ekor sapi diduga suspek PMK sehingga kehilangan nafsu makan.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 13 Mei 2022, 14:18 WIB
Diterbitkan 13 Mei 2022, 14:18 WIB

Liputan6.com, Jakarta Kasus penyakit mulut dan kuku pada hewan ternak terus terjadi di berbagai daerah. Di Jombang, satu dari lima ekor sapi mati akibat terjangkit PMK. Sedangkan di Lombok Tengah, puluhan ekor sapi diduga suspek PMK sehingga kehilangan nafsu makan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya