Fokus Pagi : Minibus Ditabrak Kereta Api di Perlintasan tanpa Palang Pintu di Lumajang, 11 Orang Meninggal

Simak informasi dalam Fokus Pagi (20/11) dengan beberapa berita pilihan di antaranya, Minibus Ditabrak Kereta Api, 11 Orang Meninggal, Evakuasi Penumpang Kapal, Kafe Digeledah, Polisi Temukan Obat Terlarang, Konflik Israel-Hamas.

oleh Didi N diperbarui 20 Nov 2023, 11:25 WIB
Diterbitkan 20 Nov 2023, 11:25 WIB

Liputan6.com, Jakarta Simak informasi dalam Fokus Pagi (20/11) dengan beberapa berita pilihan di antaranya, Minibus Ditabrak Kereta Api, 11 Orang Meninggal, Evakuasi Penumpang Kapal, Kafe Digeledah, Polisi Temukan Obat Terlarang, Konflik Israel-Hamas.

Sebuah mobil minibus tertabrak kereta api di perlintasan kereta tanpa palang pintu, di Lumajang, Jawa Timur. Dan akibat kecelakaan tersebut, 11 orang meninggal dunia di lokasi kejadian.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya