Ratusan Rumah Nelayan Rusak Dihantam Badai

Ratusan rumah panggung milik nelayan di Tapanuli Tengah dan Binjai Sumatera Utara, rusak akibat dihantam ombak dan angin kencang. Cuaca buruk juga melanda Banda Aceh, Nangroe Aceh Darussalam.

oleh Ari Wicaksono diperbarui 01 Jun 2012, 13:16 WIB
Diterbitkan 01 Jun 2012, 13:16 WIB
Ratusan rumah panggung milik nelayan di Tapanuli Tengah dan Binjai Sumatera Utara, rusak akibat dihantam ombak dan angin kencang. Cuaca buruk juga melanda Banda Aceh, Nangroe Aceh Darussalam.

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya