Demo Kenaikan BBM Diwarnai Bentrokan dengan Polisi

Unjuk rasa menolak kenaikan harga BBM di Makassar Sulawesi Selatan, berujung bentrok dengan polisi.

oleh Achmad Fachri Siradz diperbarui 07 Nov 2014, 11:13 WIB
Diterbitkan 07 Nov 2014, 11:13 WIB
Demo Kenaikan BBM Diwarnai Bentrokan dengan Polisi
  00:00          
00:00
 
00:00
        
 
 

Indosiar.com, Makassar (Jumat : 07/11/2014) Unjuk rasa mahasiswa Universitas Indonesia Timur di perempatan Jalan Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, yang menolak keras kenaikan harga BBM, Kamis petang akhirnya berujung ricuh.

Sejumlah pengunjuk rasa yang tertangkap, tak ayal menjadi bulan bulanan polisi. Kendati dibubarkan secara paksa, namun mereka dibantu warga terus melakukan perlawanan. Agar tidak meluas, polisi melokalisir dengan mengejar pengunjukrasa, masuk ke kampus mereka di Jalan Rapocini. (Zainuddin/Sup)

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya