Lagi, Tanggul Sungai di Grobogan Jebol

Setelah beberapa tanggul di Kecamatan Tegowanu, Grobogan, Jawa Tengah, jebol, kini giliran tanggul Sungai Tuntang di Kecamatan Gubug, jebol. Alhasil, ratusan rumah pun terendam.

oleh admin diperbarui 18 Mei 2010, 11:05 WIB
Diterbitkan 18 Mei 2010, 11:05 WIB
Setelah beberapa tanggul di Kecamatan Tegowanu, Grobogan, Jawa Tengah, jebol, kini giliran tanggul Sungai Tuntang di Kecamatan Gubug, jebol. Alhasil, ratusan rumah pun terendam.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya