Liputan6.com, London - Pelatih tim nasional Inggris, Roy Hodgson, memutuskan untuk memanggil Stewart Downing untuk memperkuat timnya di babak kualifikasi Piala Eropa 2016. Sontak para fans langsung memberi dukungan penuh bagi Downing.
Seperti dilansir Hereisthecity (7/11), beberapa fans berkicau pada akun twitter pribadinya. Kebanyakan dari mereka menilai, gelandang West Ham United itu memang pantas membela The Three Lions. Berikut kicauan beberapa fans timnas Inggris:
@ross_bliss Downing pantas masuk ke skuat Inggris.
@P3r0n1e Selamat bagi Downing karena sudah kembali ke Timnas. Sungguh tidak sabar menyaksikannya berlaga.
@ChrisRolly88 Downing pantas bergabung dengan Timnas Inggris, ia sudah menunjukkan kualitasnya musim ini.
Memang, musim 2014/2015 ini, di bawah asuhan Sam Allardyce, pemain 30 tahun itu mampu menjadi kreator serangan The Hammers. Bahkan ia turut mencetak dua gol dari 10 laga Liga Premier musim ini.
Di Piala Dunia 2014 lalu, mantan gelandang Liverpool ini tidak masuk dalam skuat. Pasalnya, ia belum mampu menunjukkan permainan yang konsisten dan kerap meragukan jika dimainkan.
Dipanggil Timnas, Downing Didukung Fans
Stewart Downing kembali bergabung dengan Timnas Inggris.
diperbarui 07 Nov 2014, 02:16 WIBDiterbitkan 07 Nov 2014, 02:16 WIB
Winger Aston Villa Stewart Downing dalam pertandingan Liga Premier menghadapi West Ham di Villa Park, 14 Agustus 2010. AFP PHOTO/OLLY GREENWOOD
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Program Makan Bergizi Gratis Bisa Bantu Tingkatkan Kualitas SDM untuk Capai Cita-Cita Jadi Negara Maju
Laporan UNICEF: Jumlah Anak-anak di Haiti yang Direkrut Kelompok Bersenjata Naik 70 Persen
Lakukan Safari di Sejumlah TPS, Cawagub ADT Sempatkan Berdialog Langsung dengan Warga
Tips Makan Mie Instan saat Diet: Panduan Lengkap untuk Tetap Sehat
Modal Rp 10 Juta Sudah Bisa Buat Bikin Campervan Siap Kemping
5 Tips Memilih Warna Cat Dinding yang Tepat untuk Rumah Anda
PPN Naik Jadi 12%, Pekerja Ibu Kota Pikir-Pikir Terapkan Frugal Living
Antony Tamat di Manchester United, Ruben Amorim Ngebet Rekrut Bintang Liga Italia
Simak Syarat dan Proses Menjadi Prajurit Keraton Yogyakarta, Berminat?
200 Kata-Kata Mutiara untuk Hari Guru, Menginspirasi dan Penuh Motivasi
Potret Serasi Sandy Walsh dan Istrinya Aislinn Konig Jadi Model Coach
Jung Woo Sung Diisukan DM Wanita untuk Kenalan, Agensi Tegaskan Medsos adalah Ranah Privasi