Liputan6.com, London - Bosan dengan menangkap dan menepis bola, kiper anyar Arsenal Petr Cech pamer kemampuan bermain drum. Ia mengunggah videonya bermain drum di akun jejaring sosial miliknya.
Dalam video yang berdurasi kurang lebih empat menit tersebut, Cech membawakan lagu Nirvana, yang berjudul In Bloom. Kiper asal Republik Ceko tersebut terlihat sangat mahir dalam bermain drum.
Maklum ini bukan kali pertama dia memamerkan kemampuannya bermain drum. Sebelumnya kiper berusia 33 tahun itu juga pernah mengunggah aksinya bermain drum dalam lagu lain seperti U2, Foo Fighters, hingga Rihanna.
Selain Cech, beberapa penggawa Arsenal juga mahir memainkan alat musik, seperti Alexis Sanchez dengan keyboardnya, dan Thomas Rosicky yang mahir memetik gitar. Mereka juga pernah memamerkan kemampuannya masing-masing di jejaring sosial atau youtube. (Oleh: Girman Soemantri)
Mau tahu aksi Cech di atas drum. Berikut videonya:
Intip Aksi Hebat Cech Mainkan Lagu Nirvana
Dalam video yang berdurasi kurang lebih empat menit tersebut, Cech membawakan lagu Nirvana, yang berjudul In Bloom.
Diperbarui 11 Sep 2015, 17:22 WIBDiterbitkan 11 Sep 2015, 17:22 WIB
Kiper Liverpool, Simon Mignolet (kiri), dan kiper Arsenal, Petr Cech, sama-sama tangguh menjaga gawangnya. (Action Images via Reuters/Tony O'Brien)... Selengkapnya
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Kapan Libur Paskah 2025? Catat Tanggalnya
Sekar Arum Satu Jaringan dengan Pengedar Uang Palsu yang Ditangkap di Tanah Abang
133 Personel Amankan Misa di Gereja Katedral
BPKH Pastikan Dana Haji Aman dan Produktif: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
Prabowo Perintahkan Tertibkan Kendaraan ODOL
Mendagri Tito Susun Skenario Retret Kepala Daerah Gelombang Kedua
Pramono Jamin Rekrutmen PPSU Berjalan Transparan dan Diawasi
Bentrok Antarkelompok di Depok, Polisi Amankan Tujuh Orang
Ratusan Pemda Ikuti Desk Sekolah Rakyat, Mensos: Tahun Ini Dimulai Pembangunannya di 200 Titik
Rumah di Bogor Ambruk Terbawa Longsor, Nenek dan Cucu Luka Tertimpa Reruntuhan
Gereja Katedral Jakarta Pastikan Kesiapan Misa Jumat Agung dan Paskah 2025
Kontroversi Nurul Ghufron Lolos Seleksi Administrasi Hakim Agung, Kasus Etik di KPK Jadi Sorotan