Liputan6.com, Manchester - Manchester City menurunkan skuat terbaiknya dalam laga lawan Southampton sesaat lagi. Seperti biasanya The Citizens mengandalkan trio "DeSA", Kevin de Bruyne, Raheem Sterling, dan Sergio Aguero.
Di posisi kiper, Joe Hart diganti oleh Willy Caballero. Sementara Vincent Kompany yang masih cedera posisinya digantikan oleh Nicola Otamendi dan Martin Demichelis. Keduanya akan didampingi Bacary Sagna dan Aleksandar Kolarov.
Di lini tengah Fabian Delph dan Fernandinho menjaga kedalaman. Sedangkan De Bruyne, Yaya Toure, dan Sterling akan membantu sektor penyerangan. Striker timnas Argentina, Aguero menjadi andalan menjebol gawang The Saints.
Dari kubu The Saints, Ronald Koeman menurunkan kiper Belanda Marteen Stekelenburg. Sedangkan kuartet lini belakang diisi Jose Fonte, van Dijk, Ryan Bertrand, dan Maya Yoshida.
Di lini depan, Shane Long akan didukung oleh James Ward-Prowse, Steven Davis, dan Sadio Mane. Berikut susunan pemain kedua tim:
Manchester City: Caballero, Sagna, Demichelis, Otamendi, Kolarov, Fernandinho, Delph, Toure, De Bruyne, Sterling, Aguero
Southampton: Stekelenburg; Yoshida, Van Dijk, Fonte, Bertrand; Romeu, Wanyama; Ward-Prowse, S. Davis, Mane; Long
Susunan Pemain City Vs Soton: The Citizens Andalkan 'Trio Desa'
The Citizens mengandalkan trio "DeSA", Kevin de Bruyne, Raheem Sterling, dan Sergio Aguero.
diperbarui 28 Nov 2015, 21:45 WIBDiterbitkan 28 Nov 2015, 21:45 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Menghilangkan Radang Tenggorokan, Berikut Penyebab dan Gejalanya
Cara Menghilangkan Pusing Kepala, Ketahui Pula Penyebab yang Mendasarinya
Usai Nyoblos, Cawalkot Tangerang Sachrudin Optimis Bisa Raih 60 Persen Suara di Pilkada 2024
Pertebal Keamanan, Polda Sumsel Petakan Potensi Konflik di Pilkada Serentak 2024
Nyoblos di Bandung, Ridwan Kamil Tinggalkan Jakarta Naik Whoosh
Cara Menghilangkan Sesak Napas, Simak Panduan Lengkap dan Efektif Berikut
Usai Mencoblos, Khofifah Minta Relawan Kawal Suara Pilkada Jatim hingga Tingkat TPS
AHY Serukan Persatuan Pasca Pilkada Serentak 2024
Ketika Warga Jakarta Tentukan Pilihannya pada Pilkada Serentak 2024
16 Cara Menghilangkan Semut di Rumah, Gunakan Metode Ampuh dan Alami Ini
VIDEO: Dikawal Paspampres, Prabowo Nyoblos di TPS 08 Bojongkoneng
15 Cara Menghilangkan Sakit Tenggorokan dengan Cepat, Efektif Dilakukan