Now Live Streaming Semen Padang Vs Gresik United di Liputan6.com

Sejauh ini, Semen Padang memang selalu tampil ciamik di kandang.

oleh Edu Krisnadefa diperbarui 17 Des 2016, 16:00 WIB
Diterbitkan 17 Des 2016, 16:00 WIB
Prediksi  Semen Padang vs Persegres Gresik United
Semen Padang vs Persegres Gresik United (Liputan6.com/Abdillah)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Semen Padang ingin menutup Torabika Soccer Championship presented by IM3 Ooredoo dengan gemilang. Mereka berharap bisa menjaga rekor tak terkalahkan di kandang, saat menjamu Gresik United di Stadion Haji Agus Salim.

Sejauh ini, Semen Padang memang selalu tampil ciamik di kandang. Terakhir, di stadion yang sama, pekan lalu, mereka menghajar tim kuat Mitra Kukar 3-2.

Namun begitu, Semen Padang dipastikan tetap harus waspada. Pasalnya, Gresik United juga dipastikan siap tampil habis-habisan demi memperbaiki posisi mereka, yang saat ini masih terpuruk di peringkat ke-17 klasemen TSC.

Performa Gresik United sempat gemilang saat mengalahkan Persija Jakarta 1-0. Namun, pekan lalu, mereka kembali kalah 0-3 saat menjamu Persipura Jayapura.

Anda dapat menyaksikan pertandingan ini melalui live streaming di Liputan6.com, pada halaman selanjutnya.

Link Live Streaming

Untuk link live streaming silakan klik di sini...

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya