Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba

Ukuran mereka cukup kecil, tapi karena jumlahnya banyak mereka mampu menyelimuti pepohonan dengan jaring mereka.

oleh Sulung Lahitani diperbarui 26 Sep 2018, 19:00 WIB
Diterbitkan 26 Sep 2018, 19:00 WIB
Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: usatoday.com

Liputan6.com, Jakarta Sebuah kota di Yunani tampak berselimut jaring laba-laba. Wilayah seluas 300 kaki di Kota Aitolika tampak tertutup lapisan sarang di mana-mana.

Laba-laba yang membuat sarang tersebut merupakan laba-laba yang berasal dari genus Tetragnatha. Ukuran mereka cukup kecil, tapi karena jumlahnya banyak mereka mampu menyelimuti pepohonan dengan jaring mereka.

Tambahan lagi, kondisi iklim yang hangat membuat laba-laba ini berkembang biak dengan pesat di Aitoliko. Banyaknya nyamuk yang menjadi mangsa mereka membuat populasi laba-laba meningkat. Terlebih, musim kawin pun tengah berlangsung.

Untungnya, laba-laba ini tidak berbahaya bagi manusia. Selain itu, tumbuhan yang tertutupi sarang juga tidak terganggu pertumbuhannya. Berikut foto-fotonya seperti dilansir dari berbagai sumber.

1. Sarang ini menyelimuti dataran di pinggir pantai kota Aitoliko

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: bbc.com

2. Temperatur tinggi membuat laba-laba cepat berkembang biak.

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: bbc.com

3. Rerumputan tertutup sarang laba-laba.

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: bbc.com

4. Fenomena ini jarang sekali terjadi.

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: sciencealert.com

5. Tumbuhan tidak akan mati karena sarang laba-laba ini.

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: news.sky.com

6. Saat laba-laba mati, sarang ini akan ikut hilang.

Berselimut Jaring, 6 Potret Kota Aitoliko yang Diserang Laba-Laba
Doc: news.sky.com
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya