Liputan6.com, Jakarta Penurunan kemampuan berpikir atau daya ingat dapat dialami oleh seorang anak yang terpapar polusi udara setiap hari. Dengan kata lain, risiko ini rentan dialami anak yang bersekolah di kota-kota besar.
Temuan yang telah dipublikasikan ke dalam jurnal PLoS Medicine menyebut bahwa dampak dari polusi yang dihasilkan dari kendaraan ini terlihat nyata di diri para pelajar di Barcelona.
Beberapa tahun silam, selama 12 bulan para peneliti melakukan satu studi yang melibatkan 2.715 orang pelajar yang berasal dari 39 sekolah di Barcelona.
Hasilnya, sejumlah anak yang bersekolah di pusat kota, di mana setiap harinya terpapar polusi udara mengalami penurunan kemampuan kognitifnya yang meliputi memori kerja, memori kerja yang unggul, dan perhatian. Sedangkan pelajar yang bersekolah di wilayah pedalaman dan jauh dari jalan raya, memiliki daya ingat yang jauh lebih bagus.
Para peneliti mengatakan hasil ini sendiri sudah ditambah dengan sejumlah faktor lainnya yang turut memengaruhi perkembangan kognitif anak.
Mereka mencontohkan pada anak-anak di pedalaman terjadi peningkatan sebesar 11,5 persen untuk kemampuan kognitifnya. Sedangkan mereka yang bersekolah di tengah kota hanya mengalami peningkatan sebesar 74 persen selama 12 bulan.
"Polusi udara diduga turut mengembangkan neurotoxicant," kata mereka dikutip Health Me Up, Sabtu (6/3/2015)
Polusi Udara Pengaruhi Kemampuan Berpikir Anak Kota
Polusi udara yang terus menerus dihirup oleh seorang anak di perkotaan dapat memengaruhi kemampuan kognitif mereka
Diperbarui 08 Mar 2015, 13:00 WIBDiterbitkan 08 Mar 2015, 13:00 WIB
Polusi udara yang terus menerus dihirup oleh seorang anak di perkotaan dapat memengaruhi kemampuan kognitif mereka... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Saksikan FTV Kisah Nyata Spesial Aku Bukan Menantu Tapi Pembantu di Indosiar, Sabtu 19 April Via Live Streaming Pukul 13.30 WIB
Program Bimbel Gratis di 8 Kota, Buka Jalan Siswa Masuk PTN
Polisi Gagalkan Penyelundupan 38 Kg Sabu dari Malaysia ke Riau
Top 3 Tekno: Penculikan Anak oleh Orang yang Dikenal di Roblox hingga Garansi Laptop Asus Makin Panjang
Heat dan Grizzlies Rebut Tiket Terakhir ke Playoff NBA 2025
Wahana Pendulum 360 di Jatim Park 1 Ditutup Sementara Setelah Pengunjung Terlempar sampai Patah Tulang
Menengok Persiapan PSU Pilkada Gorontalo Utara, Polda Kerahkan 338 Personel
Arloji Milik Korban Titanic Dilelang, Diperkirakan Terjual Seharga Rp1,3 miliar
Trump Pertimbangkan Akhiri Perang Tarif AS Vs China
Konflik Sinetron Ketika Cinta Memanggilmu Makin Seru, Helsi Herlinda Sorot Tokoh Bastian Jatuh Miskin
Contoh Kingdom Fungi, Klasifikasi, Ciri, dan Peran dalam Kehidupan
Contoh Kebutuhan yang Akan Datang, Persiapkan Keuangan yang Baik Demi Masa Depan Anda