Liputan6.com, Jakarta Dibanding Korea, pendapatan peneliti sains di Indonesia tergolong rendah. Peneliti di negeri Ginseng bisa mendapatkan gaji empat kali lebih besar dari seorang menteri di Indonesia.
"Selain itu, peneliti di sana juga menjadi tulang punggung bangsa, prioritas, dan data-data dari hasil penelitian dipakai negara," kata Ketua Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Prof. Dr. Arief Rachman MPd kepada Health-Liputan6.com ditulis Senin (6/4/2015).
Bahkan di Singapura, kata Arief, pendapatan seorang peneliti jauh lebih besar lagi. "Peneliti di sana hidupnya makmur," kata Arief menambahkan.
Maka itu, tak heran bila di Indonesia sendiri jumlah peneliti sains khususnya peneliti perempuan masih sangat sedikit jumlahnya. Di Indonesia, peneliti belum jadi profesi paling populer.
"Ketika seorang anak menjadi seorang peneliti, orangtua akan menanyakan bagaimana kehidupannya kelak, bagaimana pendapatannya, dan hal-hal lainnya. Apalagi bagi perempuan," kata Arief menerangkan.
Padahal, sains adalah kunci yang mendorong dan percepatan kemajuan suatu negara. Tanpa sains, negara tidak dapat maju secara sukses dan berkelanjutan, tegas Arief.
Gaji Peneliti di Korea, 4 Kali Gaji Menteri
Dibanding Korea, pendapatan peneliti sains di Indonesia tergolong rendah.
diperbarui 07 Apr 2015, 18:00 WIBDiterbitkan 07 Apr 2015, 18:00 WIB
Di laboratorium PALYJA, seorang petugas menunjukkan cara menguji air bersih, Selasa (22/4/14). (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Marak Lowongan Kerja Palsu Kereta Cepat Whoosh, Kenali Ciri-cirinya
Link Siaran Langsung BRI Liga 1: Malut United vs Persis di Vidio
Algoritma dan Pemrograman Adalah Fondasi Penting dalam Pengembangan Perangkat Lunak
7 Potret Atta Halilintar Ultah ke-30, Aurel Hermansyah Beri Kejutan Sederhana
14 Tips Bisnis Kuliner Sukses untuk Pemula: Panduan Lengkap
Pemerintah Resmi Bebaskan PPnBM Impor Mobil Listrik
Pramono Anung Janjikan Sarapan Gratis bagi Seluruh Pelajar di Jakarta
Tips Bisnis Online: Panduan Lengkap Memulai dan Mengembangkan Usaha Digital
Mengenal AMDK Adalah: Panduan Lengkap Air Minum Dalam Kemasan
Tips Pindahan Rumah Praktis dan Efisien untuk Pengalaman Menyenangkan
Gabung di How to Train Your Dragon Live Action, Gerard Butler Harus Pakai Kostum 41 Kg
VIDEO: Jadi Korban Mafia Tanah, Warga di Cianjur Kirim Surat Terbuka Untuk Prabowo