6 Momen Ulang Tahun Ke-34 Ganindra Bimo, Dirayakan Berdua dengan Istri

Meskipun hanya dirayakan berdua saja, namun Ganindra Bimo nampak begitu sumringah.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 05 Apr 2021, 18:45 WIB
Diterbitkan 05 Apr 2021, 18:45 WIB
Andrea Dian
Andrea Dian rayakan ultah Ganindra Bimo (Instagram/andreadianbimo)

Liputan6.com, Jakarta Presenter Ganindra Bimo pada Senin (29/3/2021) baru saja merayakan pertambahan usianya yang ke-34 tahun. Di momen perayaan ulang tahunnya kali ini, hanya dirayakan berdua bersama sang istri yakni Andrea Dian.

Nampaknya, di momen ulang tahun Ganindra kali ini, Andrea Dian telah menyiapkan dinner romantis berdua di rumah. Presenter cantik ini pun membawakan kue ulang tahun serta lilin untuk sang suami tercinta. 

"Maaf ya bday kamu ga ada yang pernah sempurna , ga ada yang special 😁✌🏻 aku ga jago bikin surprise2 an.. selalu Jauh Sama expectations," tulis Andrea di akun Instagramnya pada Senin (29/3/2021).

Seperti apakah momen perayaan ulang tahun Ganindra Bimo yang ke-34? Berikut ulasan selengkapnya dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Senin (5/4/2021).

1. Pada 29 Maret 2021, Ganindra Bimo genap berusia 34 tahun.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)

2. Di momen ulang tahun presenter tampan ini, dirayakan berdua saja bersama sang istri, Andrea Dian.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)

3. Meskipun hanya berdua, namun pasangan ini nampak sumringah merayakan pertambahan usia Ganindra.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)

4. Momen saat Andrea Dian memberikan kecupan mesra untuk sang suami.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)

5. Kebersamaan pasangan ini pun dinilai sangat romantis oleh warganet.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)

6. Di ulang tahunnya yang ke-34 ini, banyak warganet yang mendoakan agar Ganindra dan Andrea lekas dikarunai momongan.

Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Momen Ulang Tahun Ganindra Bimo yang Ke-34, Dirayakan Berdua Dengan Istri. (Sumber: Instagram/andreadianbimo)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya