6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu

Pesona Maudy Koenaedi sudah terpancar sejak dulu.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 15 Jul 2021, 10:00 WIB
Diterbitkan 15 Jul 2021, 10:00 WIB
6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/maudykoenaedi dan Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

Liputan6.com, Jakarta Nama Maudy Koenaedi tentunya sudah tak asing di telinga masyarakat Indonesia. Artis dengan nama lengkap Maudy Kusnaria Koesnaedi ini sudah aktif di industri hiburan sejak tahun 1993. Nama Maudy mulai dikenal masyarakat Indonesia sejak membintangi sinetron Si Doel tahun 1993. 

Sinetron Si Doel merupakan salah satu sinetron legendaris yang hingga kini masih terkenang di hati masyarakat. Bahkan sinetron tersebut beberapa kali ditayangkan ulang di TV untuk mengobati rindu penggemar. Sinetron yang berkisah mengenai kehidupan Si Doel dan keluarganya ini tayang perdana pada 1993 dan terdiri dari 7 musim.

Sinetron dengan latar belakang kebudayaan komedi ini dibintangi oleh Rano Karno, Cornelia Agatha, Maudy Koesnaedi, Mandra, Aminah Cendrakasih dan sederet pemain lainnya. Selain berkisah tentang keluarga, sinetron tersebut juga menceritakan cinta segitiga antara Doel (Rano Karno), Sarah (Cornelia Agatha) dan Zaenab (Maudy Koesnaedi).

28 tahun berlalu sejak tayang perdana, sederet pemain sinetron Si Doel juga ikut berubah. Karier yang semakin melejit hingga pesona para pemain yang tak pernah luntur, salah satunya Maudy Koesnaedi. Bukti cantik Maudy sudah terlihat sejak ia membintangi sinetron Si Doel tahun 1993.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret lawas Maudy Koesnaedi saat berperan jadi Zaenab, Kamis (15/7/2021).

1. Saat beperan sebagai Zaenab dalam sinetron Si Doel, Maudy Koesnaedi masih berusia 18 tahun.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

2. Maudy Koesnaedi mengawali karier setelah terpilih sebagai None Jakarta pada pemilihan Abang None Jakarta tahun 1993. Namanya pun melejit sejak bintangi sinetron Si Doel.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

3. Pesona artis kelahiran Jawa Barat ini memang sudah terpancar sejak dirinya berperan jadi Zaenab.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

4. Banyak penggemar Si Doel yang menyebut bahwa pesona Maudy Koesnaedi tak pernah luntur hingga kini Maudy berusia 46 tahun.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

5. Tanpa polesan makeup sekalipun, Maudy Koenaedi dan Cornelia Agatha memang sudah terlihat cantik.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/sidoelanaksekolahan)

6. Begini potret lawas para pemain Si Doel yang bikin nostalgia.

6 Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Perankan Zeaneb di Si Doel, Cantik Sedari Dulu
Potret Lawas Maudy Koesnaedi Saat Jadi Zaenab. (Sumber: Instagram.com/maudykoesnaedi)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya