Mutiara Hati: Hidup Adalah Ujian

Hidup ini adalah ujian dalam berbagai bentuk, ada yang manis ada juga yang pahit.

oleh Muhamad Nuramdani diperbarui 02 Jun 2017, 04:00 WIB
Diterbitkan 02 Jun 2017, 04:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta - Kalau Allah ingin mencabut nikmat dari seseorang diberikannya penerimanya lalai memeliharanya. Siapa yang siap memelihara nikmat maka dialah yang berpotensi dianugerahi tambahan nikmat. Hidup ini adalah ujian dalam berbagai bentuk, ada yang manis ada juga yang pahit. Ujian Allah jauh lebih ringan dibandingkan dengan potensi manusia yang diujinya.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya