Liputan6.com, Jakarta Klakson telolet masih hangat diperbincangkan. Termasuk soal berapa harganya. Itulah yang terpopuler siang ini.
Sementara kaleidoskop Februari mengiringinya di posisi ke tiga. Berikut ringkasannya:
1. Ongkos Pasang Klakson Telolet di Mobil
Klakson telolet jadi perbincangan citizen. Kini, aksesori klakson ini ternyata tak cuma tersedia untuk bus, tapi juga mobil pribadi.
Sebagaimana diketahui, klason telolet ini mengeluarkan suara yang unik. Bahkan bisa menirukan sejumlah lagu populer. Selengkapnya baca di sini.
2. Mau Pasang Klakson Telolet di Avanza, Ini yang Harus Diperhatikan
Klakson telolet mudah didapat di toko aksesori kendaraan. Bahkan di sejumlah lapak online, klakson unik ini juga ditawarkan dengan harga yang beragam.
Ternyata, klakson telolet tak cuma bisa dipasang pada bus. Di mobil seperti Avanza, klakson ini juga bisa dipasang dan tak perlu repot. Asalkan voltasenya tak lebih dari 12 Volt. Selengkapnya baca di sini.
3. Kaleidoskop Otomotif Februari: All New Honda CBR150R Lahir
Bulan kedua 2016 PT Astra Honda Motor (AHM) menjawab "tantangan" Yamaha YZF-R15 dengan menghadirkan All New Honda CBR150R. Model anyar ini datang dengan perubahan signifikan dibanding pendahulunya.
Kehadirannya langsung mendapat respon positif dari pasar. Dalam waktu relatif singkat, motor sport 150 cc tersebut langsung membantu mendongkrak penjualan AHM. Segala kabar seputar All New Honda CBR150R pun menjadi sorotan pembaca Liputan6.com. Selengkapnya baca di sini.
Top 3 Berita Hari Ini: Klakson Telolet dan Kaleidoskop Februari
Klakson telolet masih hangat diperbincangkan. Termasuk soal berapa harganya.
diperbarui 22 Des 2016, 19:45 WIBDiterbitkan 22 Des 2016, 19:45 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Mengurai Fakta dan Mitos Tanah Kesultanan Yogyakarta
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Minggu 17 November 2024
Kawanan Gajah Liar Serang Pemukiman di Perbatasan Tanggamus-Lampung Barat, 15 Rumah Rusak
Selvi Ananda Tampil Memesona Hadiri Bazar Amal, Skincare Nyeleneh yang Dibocorkan Gibran Rakabuming Kembali Diungkit
Terlibat Penyelundupan 8 Kg Ganja, Ini Pengakuan Dua Ojol Warga Jakbar yang Ditangkap Polisi
Jokowi Ikut Kampanye Luthfi-Taj Yasin di Banyumas, Bawaslu Bentuk Tim Usut Dugaan Pelanggaran
Doa Bisa Mengubah Takdir jadi Lebih Baik, Ini Bacaan Doa dan Amalan yang Diajurkan
Tangis Histeris Ibu, Ini Permintaan Khusus Ayah Siswi MI Korban Pembunuhan di Banyuwangi
5 Gunung Api Indonesia Berstatus Siaga, Kenali Potensi Bahaya dan Langkah Antisipasi
Habib Novel Bagikan Amalan Penyembuh 99 Penyakit dan Masalah dari Rasulullah, Bacaannya Pendek
Polisi Periksa 10 Saksi dalam Kasus Pembunuhan Siswi MI di Banyuwangi
Korlantas Polri Ungkap Penyebab Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang