Liputan6.com, Seoul Kisah cinta yang terjalin antara Sungmin dan Kim Sa Eun akhirnya terungkap ke media. Pasangan baru tersebut rupanya sudah mendapatkan restu dari orang-orang sekitarnya, tak terkecuali Heechul yang menjadi rekan Sungmin dalam Super Junior.
Heechul dan Sungmin memang dikenal cukup dekat. Heechul bahkan menganggap Sungmin sebagai adiknya. Mendengar kabar bahagia tersebut, Heechul pun langsung memberikan pesan manis untuk Sungmin melalui akun media sosial miliknya.
"Dia bukan adik kandung saya. Tapi, saya sudah menganggapnya sebagai adik, Sungmin. Saya masih menyimpan namanya dengan Sweet Pumpkin. Saya tak pernah melupakan Sungmin yang pendiam dan tak pernah menimbulkan masalah," tulis Heechul memulai pesannya.
"Pesan ini untuk kekasih Sungmin (Kim Sa Eun). Hey! Kau tak boleh memukulu Sungmin, meski hanya dengan bunga. Betul. Kau tak boleh memukulunya dengan bunga atau wajah saya (Bagaimana bisa?!) Maaf, jika saya terlalu banyak bicara. Kami telah melalui banyak hal bersma sehingga saling membutuhkan satu sama lain."
"Saya benci jika harus berbasa-basi. Semoga kita bisa saling bergandnegan tangan selamanya. Sungmin merupakan orang yang jarang menangis. Kini, dia menemukan bahagianya."
Heechul Super Junior Restui Kisah Cinta Sungmin dan Kim Sa Eun
Heechul rupanya telah memberikan restu terhadap hubungan cinta yang terjalin antara Sungmin dengan Kim Sa Eun.
Diperbarui 25 Sep 2014, 13:10 WIBDiterbitkan 25 Sep 2014, 13:10 WIB
Heechul rupanya telah memberikan restu terhadap hubungan cinta yang terjalin antara Sungmin dengan Kim Sa Eun.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Arus Balik Lebaran 2025, Pemudik Pilih Kembali ke Jakarta Lebih Awal
Menhub Jamin Kesiapan Sejumlah Titik Hadapi Puncak Arus Balik Lebaran 2025
Ditemani Istri, Rano Karno Ziarah ke Makam Orangtua di TPU Tanah Kusir
Minum Teh Setelah Makan Bisa Hambat Penyerapan Zat Besi, Ini Penjelasannya
Doa Setelah Sholat Hajat yang Mustajab, Begini Urutan Tata Cara Pelaksanaanya
12 Rekomendasi Film Terbaik Christopher Nolan, Perjalanan Sinematik dari 'Following' hingga 'Oppenheimer'
Cek Fakta: Tidak Benar Pendaftaran Perpanjangan Diskon Tarif Listrik 50 Persen sampai April 2025
Cerita Ivan Gunawan Berhasil Puasa Ramadan Sebulan Penuh untuk Pertama Kali dalam 43 Tahun
VIDEO: Trump Umumkan Kebijakan Tarif Impor Baru, Indonesia Kena 32 Persen! Apa Dampaknya?
Pantau Arus Balik Lebaran di Jatim, Budi Gunawan Sempatkan Ziarah ke Makam Bung Karno
VIDEO: Gempa Dahsyat Myanmar Tewaskan Ribuan Warga, Rumah Sakit Kewalahan
Javier Mascherano Campur Aduk usai Lionel Messi dkk Tumbang di LAFC vs Inter Miami