Gelombang Panas Jepang

Beberapa hari terakhir ini pihak berwenang Jepang mengeluarkan peringatan heatstroke alerts (sengatan panas) di sebagian besar negara, mendesak warga untuk menghindari berolahraga di luar ruangan dan menggunakan AC.
Tampilkan foto dan video