Jemaah Sakit Dievakuasi

Jemaah haji Indonesia yang sakit dan menjalani rawat inap di Madinah, Arab Saudi, mulai dievakuasi menuju Makkah. Proses evakuasi melibatkan petugas pembimbing ibadah, agar para jemaah ini tetap dapat melaksanakan tahapan ibadah haji.
Tampilkan foto dan video