Mobil Hydrogen Fuel Cell

Shell Eco-marathon merupakan kompetisi yang menantang pelajar dan mahasiswa di berbagai negara di dunia, untuk berinovasi merancang dan membangun kendaraan yang paling hemat energi untuk menjawab tantangan energi di masa depan guna mewujudkan mobilitas yang lebih cerdas dan lebih berkelanjutan.
Tampilkan foto dan video