Pasien Covid-19 Bantul

Seorang pasien Covid-19 di Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, meninggal dunia saat berusaha kabur dari rumah sakit. Diduga, korban terpeleset dari atap rumah sakit ketika kabur. Korban terjatuh ke kolam ikan milik warga, dan tewas.
Tampilkan foto dan video