Sendratari Meras Gandurng Banyuwangi

Bagi wisatawan yang berkunjung ke Banyuwangi, menyaksikan sendratari Meras Gandrung bisa menjadi pilihan. Digelar di Taman Gandrung Tarakota, seni pertunjukan "wisudanya penari gandrung" tersebut bakal digelar tiap pekan.
Tampilkan foto dan video