Sosok Inspiratif untuk Indonesia

Merdeka Awards 2023 merupakan acara yang inisiasi oleh merdeka.com. Tahun ini tajuk acara adalah Inspirasi Indonesia. Merdeka Awards 2023 adalah sebuah ajang penghargaan dan apresiasi kepada mereka yang telah memberikan sumbangsih bagi kemajuan negeri dan kemanusiaan.
Tampilkan foto dan video