tesla Cybertruck Meledak

Pria yang mengemudikan Tesla Cybertruck yang meledak di luar Trump International Hotel Las Vegas adalah seorang prajurit pasukan khusus Amerika Serikat (AS) aktif. Polisi Las Vegas mengidentifikasi sosok itu sebagai Matthew Alan Livelsberger (37) dari Colorado Springs, Colorado.
Tampilkan foto dan video