Fokus : Rumah di Aliran Sungai Kapuas Pontianak Ambruk, Empat Penghuni Terluka

Fokus edisi (31/08) mengangkat berita-berita sebagai berikut, Bandung Darurat Sampah, Akses Ditutup, Warga Panjat Tembok, Cicipi Kuliner Indonesia di Negeri Sakura, Rumah di Aliran Sungai Ambruk.

oleh Didi N diperbarui 31 Agu 2023, 17:00 WIB
Diterbitkan 31 Agu 2023, 17:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta Fokus edisi (31/08) mengangkat berita-berita sebagai berikut, Bandung Darurat Sampah, Akses Ditutup, Warga Panjat Tembok, Cicipi Kuliner Indonesia di Negeri Sakura, Rumah di Aliran Sungai Ambruk.

Rumah yang dibangun di tepi aliran Sungai Kapuas, Pontianak, Kalimantan Barat, ambruk, empat penghuni rumah terluka dan sempat terjebak di reruntuhan bangunan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya