Top 3: Harga Emas Menuju USD 3.000 per Ons, Beli atau Jual?

Informasi mengenai prediksi harga emas ini menjadi berita yang paling banyak dibaca.

oleh Ilyas Istianur Praditya diperbarui 11 Feb 2025, 06:30 WIB
Diterbitkan 11 Feb 2025, 06:30 WIB
(Ilustrasi harga emas dunia by Freepik)
(Ilustrasi harga emas dunia by Freepik)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta  Emas mulai melonjak dengan permintaan sebagai aset safe-haven yang mendominasi pasar dan mendorong harga emas ke level tertinggi sepanjang masa.

Banyak analis yang memproyeksikan harga emas akan tembus dikisaran USD3.000 per ons. Meskipun harga emas terlihat sedikit berlebihan, beberapa analis mengatakan bahwa investor tidak bisa mengabaikan momentum bullish yang ada di pasar.

Informasi mengenai prediksi harga emas ini menjadi berita yang paling banyak dibaca. Berikut daftar berita yang paling banyak dibaca di kanal Bisnis Liputan6.com, Selasa (11/2/2025):

1. Waspada! Harga Emas Dunia OTW USD 3.000 per Ons

Emas mulai melonjak dengan permintaan sebagai aset safe-haven yang mendominasi pasar dan mendorong harga emas ke level tertinggi sepanjang masa.

Banyak analis yang memproyeksikan harga emas akan tembus dikisaran USD3.000 per ons. Meskipun harga emas terlihat sedikit berlebihan, beberapa analis mengatakan bahwa investor tidak bisa mengabaikan momentum bullish yang ada di pasar.

Dikutip dari Kitco.com, Senin (10/2/2025), setelah berhasil mempertahankan dukungan awal yang krusial di USD2.800 per ons pada hari Senin (3/2) pasar berhasil mencatatkan rekor tertinggi harian sepanjang minggu.

Selengkapnya

2. Cara Cek Bansos Kemensos Terbaru Februari 2025

Ilustrasi bantuan sosial atau bansos (Liputan6.com / Abdillah)
Ilustrasi bantuan sosial atau bansos (Liputan6.com / Abdillah)... Selengkapnya

Februari 2025 menjadi bulan penting bagi masyarakat yang menantikan bantuan sosial dari Kementerian Sosial (Kemensos). Bansos ini ditujukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat kurang mampu yang memenuhi kriteria tertentu.

Berbagai program seperti Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT), dan Program Indonesia Pintar (PIP) akan disalurkan.

Bagi Anda yang ingin tahu apakah terdaftar sebagai penerima bansos, berikut adalah informasi terkini dan cara mengeceknya.

Selengkapnya

3. Mengenal Tradisi Lebaran Idul Fitri di Negara Asia: Indonesia Paling Disorot

[Bintang] 6 Tips Mudik Aman dan Nyaman dengan Mobil Pribadi
Supaya mudik dengan mobil pribadi berjalan aman dan nyaman, ini beberapa tips mudik yang wajib kamu ketahui. (Ilustrasi: (Liputan6.com/Herman Zakharia)... Selengkapnya

 

Lebaran Idul Fitri, hari kemenangan setelah sebulan penuh berpuasa di bulan Ramadhan, dirayakan dengan meriah oleh umat Muslim di seluruh dunia.

Di Asia, perayaan ini memiliki kekayaan tradisi dan adat istiadat yang unik, mencerminkan keberagaman budaya masing-masing negara. Dari Indonesia hingga Turki, setiap negara memiliki cara tersendiri dalam merayakan Idul Fitri.

Berikut daftar negara-negara di dunia yang memiliki tradisi unik saat Idul Fitri atau Lebaran:

Selengkapnya

 

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Live Streaming

Powered by

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya