Link Siaran Langsung Liga Inggris Nottingham vs Arsenal, 31 Januari 2024 di Vidio

Berikut jadwal dan link siaran langsung Nottingham vs Arsenal yang digelar Rabu (31/1/2024) pukul 02.30 WIB. Pertandingan dapat disaksikan melalui layanan streaming OTT Vidio.

oleh Muhammad Disha Brahmana Putra diperbarui 30 Jan 2024, 21:00 WIB
Diterbitkan 30 Jan 2024, 21:00 WIB
Nottingham Forest vs Arsenal
Link Siaran Langsung Nottingham vs Arsenal, 31 Januari 2024. (Sumber: Dok. Vidio.com)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Berikut jadwal dan link siaran langsung Nottingham vs Arsenal yang digelar Rabu (31/1/2024) pukul 02.30 WIB. Pertandingan dapat disaksikan melalui layanan streaming OTT Vidio.

Liga Inggris 2023/2024 memasuki pekan ke-22, di mana persaingan antar tim menjadi semakin sengit. Arsenal bertamu ke kandang Nottingham di City Ground Stadium tengah pekan ini.

Arsenal sangat berambisi untuk mendapatkan kemenangan. Pasalnya, persaingan papan atas klasemen semakin sengit karena perbedaan poin yang tidak jauh. Jika menang pada pertandingan ini, mereka bisa memangkas jarak dengan pemuncak tabel Liverpool.

The Gunners di atas kertas jauh diunggulkan pada laga ini. Namun, Nottingham tidak bakal tinggal diam. Walau secara statistik Arsenal memiliki keunggulan, tidak berarti harapan untuk meraih kemenangan hilang. Bermain di kandang sendiri bakal menjadi keunggulan Nottingham untuk menambah rasa percaya diri.

Jangan sampai ketinggalan pertandingan seru ini. Berikut adalah jadwal dan link streaming Nottingham Forest vs Arsenal. 

Jadwal dan Link Streaming

Foto: Deretan Momen Terpelesetnya Arsenal di Liga Inggris 2022 / 2023, hingga Gelar yang di Depan Mata pun Melayang
Striker Nottingham Forest, Taiwo Awoniyi mencetak gol tunggal kemenangan ke gawang Arsenal pada laga Liga Inggris 2022/2023 di City Ground, Nottingham (20/5/2023). Hanya berjarak sepekan, Arsenal kembali takluk dari tim papan bawah Nottingham Forest dengan skor 0-1. Hasil ini sekaligus memastikan Manchester City sukses mempertahankan gelar Liga Inggris. (AFP/Darren Staples)... Selengkapnya

Rabu, 31 Januari 2024

02.30 WIB: Nottingham Forest vs Arsenal 

Nonton Nottingham vs Arsenal melalui tautan ini

Nonton Liga Inggris di Vidio

itu dia informasi jadwal dan link live streaming Liga Inggris 2023/2024, Nottingham vs Arsenal yang segera digelar pekan ini. Jangan lupa untuk download aplikasi Vidio di handphone kamu dan berlangganan paket Liga Inggris!

Nonton pertandingan olahraga seru lainnya hanya di Vidio, mulai dari Liga Inggris, NBA, WTA, dan BRI Liga 1.

 

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya