Gunakan Air Liur untuk Lubrikasi, Amankah?

Meski menggunakan air liur untuk pelumas saat bercinta aman, tapi waspadai beberapa kondisi kesehatan Anda

oleh Fitri Syarifah diperbarui 20 Jul 2014, 13:00 WIB
Diterbitkan 20 Jul 2014, 13:00 WIB
Gunakan Air Liur untuk Lubrikasi, Amankah?
Meski menggunakan air liur untuk pelumas saat bercinta aman, tapi waspadai beberapa kondisi kesehatan Anda

Liputan6.com, Jakarta Meski menggunakan air liur untuk pelumas saat bercinta aman, tapi waspadai beberapa kondisi kesehatan Anda. Sebab menurut ahli ginekologi di New York City, , Dr Iris Orbuch saat flu atau batuk, air liur mengembangkan banyak penyakit yang dapat menginfeksi herpes genital.

"Secara umum, jika pasangan Anda sering oral, ia bisa melepaskan virus," katanya, seperti dilansir Womenshealth, Sabtu (19/7/2014).

Meski aman, tapi Iris juga tidak menyarankan pasangan untuk oral jika ia mengalami bibir pecah-pecah atau sedang sariawan karena dapat meningkatkan kemungkinan penualran penyakit tertentu.

"Oral dapat menimbulkan penyakit menular seksual seperti herpes, HPV dan sebagainya. Selain itu, beberapa penelitian menunjukkan, oral dapat menyebabkan kanker tenggorokan.

Tag Terkait

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya