Liputan6.com, Jakarta Jumlah perokok anak di bawah usia 6 tahun (baby smooker) di Indonesia memang cukup banyak. Untuk mengurangi atau meniadakan baby smooker ini, Menteri Kesehatan Republik Indonesia, dr. Nafsiah Mboi, Sp.A, MPH akan berbicara langsung dengan orangtua para baby smooker bahwa merokok bukan suatu hal yang lucu.
"Merokok itu bukan suatu hal yang lucu, ini satu tindakan yang membunuh," kata Menkes di Blitz Megaplex Audiotorium 6, Pacifik Place, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Jumat (10/10/2014)
Menkes melanjutkan, memang ada upaya untuk menghentikan kebiasaan merokok di semua Puskesmas dan rumah sakit. Namun untuk meniadakan baby smookers ini, hal terpenting yang harus dilakukan adalah untuk menghentikan kebiasaan merokok.
"Untuk orang dewasa yang baru niat saja sudah cukup membantu mereka menghentikan kebiasan merokok. Tapi kalau untuk anak-anak harus ada upaya khusus untuk menghentikannya," kata Menkes.
"Karena kalau dia sudah keburu merokok, akan kecanduan dan sulit menghentikannya," kata Menkes menekankan.
Menkes : Merokok Itu Nggak Lucu, Tapi Membunuh
Merokok itu bukan suatu hal yang lucu, ini satu tindakan yang membunuh
Diperbarui 10 Okt 2014, 16:00 WIBDiterbitkan 10 Okt 2014, 16:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hari Ini Sabtu 19 April 2025 Tanggal Berapa Hijriah? Cek Kalender Syawal 1446 H di Sini
Peringati Hari Kartini, Transjakarta, LRT, dan MRT Sediakan Pintu Khusus bagi Wanita
Ikon Batam Bukit Clara Batam Menuju Kenangan
Ilmuwan Temukan Bukti Kuat Kehidupan Alien di Planet Lain
Jumat Agung 2025, Benarkah Isa Al Masih Wafat? Simak Penjelasan Buya Yahya
Pramono Minta Pembangunan RSUD Cakung Selesai Tepat Waktu, Targetkan Beroperasi Akhir 2026
Ketika Hian Tjen, Barista Korea, dan Runner Up MasterChef Australia Disatukan dalam Kolaborasi Eksklusif Brand Mesin Kapsul Lokal
Warga Kota Bandung Diminta Laporkan Aksi Premanisme ke Nomor Ini
Keistimewaan Manchester United Menurut Gus Kautsar walau Puasa Gelar Lebih Satu Dekade
Kemacetan Horor di Pelabuhan Tanjung Priok, Pakar: Tanda Sistem Logistik Bermasalah
RUU Masyarakat Adat Mendesak Disahkan, Lindungi Hak Tradisional dan Wilayah Leluhur
Para Ilmuwan Rekam Cumi Kolosal Setelah 1 Abad Ditemukan