6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?

Kok bisa ya mereka rebahan di sembarang tempat kayak begini.

oleh Putra Marenda diperbarui 15 Mei 2023, 14:55 WIB
Diterbitkan 15 Mei 2023, 14:55 WIB
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

Liputan6.com, Jakarta Jangan heran jika media sosial banyak terdapat konten yang mengundang gelak tawa. Seperti konten yang menampilkan tentang tingkah absurd orang rebahan di tempat tak terduga. Tingkah absurd orang rebahan ini bikin warganet bertanya, kok bisa ya tidur di tempat seperti itu?

Mulai dari tidur di keranda mayat hingga rebahan santai di etalase toko roti, menjadi bukti tingkah absurd orang rebahan di tempat tak terduga ini nyeleneh. Tingkah absurd yang kelewa gokil ini bikin banyak orang enggak habis pikir ada yang bisa tidur nyenyak di tempat tak terduga.

Saking curi perhatian, tingkah absurd orang rebahan di tempat tak terduga ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, tingkah absurd orang rebahan yang kocak ini menjadi sorotan sehingga viral. Warganet hanya bisa geleng kepala melihat tingkah absurd tersebut.

Penasaran kan melihat tingkah absurd orang rebahan di tempat tak terduga? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, tingkah absurd orang rebahan di tempat tak terduga, Senin (15/5/2023).

1. Astaga dragon, bisa-bisanya mimpi indah di keranda.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

2. Situ yang tidur, sini yang deg-degan.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

3. Walaupun banjir, rebahan sambil nonton TV tetap harus dilakukan.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

4. Rebahan di etalase yang bakal bikin pengunjung terkaget-kaget.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

5. Definisi hidup santuy sebenarnya.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)

6. Yang lain pada naik turun ekskalator, eh yang ini malah tidur.

6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya?
6 Tingkah Absurd Orang Rebahan di Tempat Tak Terduga, Netizen: Kok Bisa Ya? (1cak)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya