170 Nama Bayi Perempuan Sansekerta, Bermakna Kesucian dan Kemurnian

Kumpulan nama bayi perempuan Sansekerta.

oleh Laudia Tysara diperbarui 28 Jun 2023, 01:50 WIB
Diterbitkan 28 Jun 2023, 01:50 WIB
Ilustrasi bayi perempuan | Daniel Reche dari Pexels
Ilustrasi bayi perempuan | Daniel Reche dari Pexels

Liputan6.com, Jakarta Nama bayi perempuan Sansekerta kini semakin populer di kalangan masyarakat Indonesia. Selain dikenal sebagai bahasa yang unik, maknanya juga dalam. Penuh dengan kesucian dan kemurnian.

Tak perlu ragu dengan doa yang ingin disematkan dalam nama bayi perempuan Sansekerta. Doa ini bisa dirangkai dengan indah meski bahasanya Sansekerta.

Merangkainya tak akan sulit karena nama bayi perempuan Sansekerta yang akan dibahas kali ini sudah disertai artinya. Berikut kumpulan nama bayi perempuan Sansekerta yang sudah Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Jumat (28/8/2020).

Nama Bayi Perempuan Sansekerta

karakter zodiak
ilustrasi anak bayi lucu/Photo by Pixabay on Pexels

1. Adhisti: Matahari

2. Adia: Hadiah

3. Adya: Sumber utama yang memiliki banyak kebaikan

4. Agni: Kobaran api penyemangat

5. Agnia: Api

6. Aida: Hadiah yang berharga

7. Alin: Pembawa cahaya

8. Alisha: Dilindungi Tuhan

9. Bela: Bunga melati

10. Bhanuresmi: Matahari

11. Bimala: Murni

12. Bina: Ketenangan

13. Bora: Salju, kepintaran dan kecerdasan

14. Beyulian: Kekuatan tentara

15. Bhanumati: Terkenal

16. Bhanuresmi: Matahari

17. Bhavi: Emosional

18. Bhoomi: Bumi

19. Bhuvi: Surga

20. Bibi: Keteguhan, kebijaksanaan, pengaruh dan kekuasaan

21. Chandara: Dari bulan

22. Chandie: Kejujuran

23. Chandra: Istimewa, termasyhur

24. Charity: Kebaikan dan cinta

25. Chitra: Potret. sebuah seni

26. Chandara: Dari bulan

27. Chandie: Kejujuran

28. Chandra: Istimewa, termasyhur

29. Charity: Kebaikan dan cinta

30. Chitra: Potret sebuah seni

31. Dafhina: Bernilai tinggi

32. Dahayu: Cantik

33. Daiva: Dewa

34. Danisa: Penuh ampunan

Nama Bayi Perempuan Sansekerta

Ilustrasi foto bayi perempuan
Ilustrasi foto bayi perempuan. (Sumber: Pixabay)

35. Danti: Kesabaran

36. Daya: Penuh perhatian dan kebaikan

37. Dayana: Seorang putri

38. Deepa: Cahaya

39. Deepna: Dewi Laksmi

40. Deepsikha: Cahaya yang bersinar

41. Eila: Bumi, mengalir

42. Ekavira: Pemberani

43. Elakshi: Seorang wanita yang memiliki mata bersinar

44. Elee: Pintar

45. Eleena: Bulan

46. Elina: Wanita yang cerdik dan murni

47. Elina: Wanita yang pintar

48. Esha: Dewi kemurnian

49. Eesha: Kemurnian

50. Eila: Bumi, mengalir

51. Ekani: satu

52. Ekanta: gadis yang tekun

53. Faleesha: Tulip

54. Falguni: Bunga yang mekar dengan indah

55. Falguni: Cantik

56. Falisha: Kebahagiaan

57. Farras: Jujur

58. Feshikha: Seorang putri

59. Fyneen: Anak perempuan yang cantik

60. Fulangi: Diciptakan dari sebuah bunga

61. Ganeeta: Ahli matematika, penuh perhitungan

62. Gangika: Sungai

63. Gantari: Menyinari

64. Garvita: Penuh dengan rasa syukur

65. Gauri: Jalan hidup yang tentram dan bahagia

66. Gavesha: Sang pencari

67. Geeta: Nama kitab Hindu

68. Geeta: Nyanyian

Nama Bayi Perempuan Sansekerta

Ilustrasi Bayi Perempuan (Foto: @katie/pexels.com)
Ilustrasi Bayi Perempuan (Foto: @katie/pexels.com)

69. Gemini: Nama rasi bintang, kembar

70. Geya: Irama

71. Gian: Sesuatu yang kekal

72. Gistara: Suara yang luar biasa

73. Gita: Lagu yang suci

74. Glara: Hati

75. Greesa: Yang dicintai

76. Gayatri: Ibu Dari Vedas

77. Geeta: Nyanyian

78. Ginanita: Menghitung

79. Gita: Berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung

80. Giyanti: Menghitung

81. Hansa: Angsa yang cantik

82. Harsha: Kesenangan

83. Hashi: Senyuman

84. Hayi: Harapan dari kehidupan

85. Heena: Harum

86. Heera: Berlian yang berharga

87. Hena: Seseorang yang sopan, bunga

88. Himeka: Bermata emas

89. Hiroki: Puisi

90. Hemani: Dewi Parvati

91. Idaline: Pekerja keras, bahagia

92. Ila: Bumi

93. Indira: Berbuat adil

94. Inka: Bumi yang kecil

95. Ira: Dewi kristal

96. Isha: Perempuan yang melindungi

97. Ishana: Kaya

98. Ishya: Musim semi

99. Isvara: Pemimpin, yang berkuasa

100. Itina: Pelindung malam

101. Iksha: Penglihatan

102. Inayat: Budi

Nama Bayi Perempuan Sansekerta

Ilustrasi Bayi Perempuan (Foto: @katie/pexels.com)
Ilustrasi Bayi Perempuan (Foto: @katie/pexels.com)

103. Indali: Kuat

104. Indhira: Perasaan pada keadilan

105. Indrami: Istri Dewa Indra

106. Ira: Keturunan yang Baik

107. Ishana: Kaya

108. Ishani: Dewi Durga

109. Ishita: Superior

110. Ishya: Musim semi

111. Janitra: Berderajat tinggi

112. Jaya: Kemenangan

113. Jayashree: Berkah Tuhan

114. Juli: Semangat muda

115. Julie: Masa muda yang berharga

116. Jyoti: Jalan penghidupan yang merdeka dan tentram

117. Jyotika: Cahaya

118. Janitra: Berderajat tinggi

119. Jaya: Kemenangan

120. Jayashree: Berkah Tuhan

121. Juli: Semangat muda

122. Julie: Masa muda yang berharga

123. Jyoti: Jalan penghidupan yang merdeka dan tentram

124. Jyotika: Cahaya

125. Kaia: Lautan

126. Kala: Seni

127. Kaluna: Tidak ada yang lain

128. Kalya: Pujian

129. Kalyna: Beruntung

130. Kamala: Feminim

131. Lalita: Ceria

132. Lavani: Keanggunan

133. Lavanya: Gadis yang cantik

134. Lavi: Selalu dicintai

135. Mahika: Bumi

136. Maina: Penyampai pesan Tuhan

Nama Bayi Perempuan Sansekerta

karakter zodiak
ilustrasi anak bayi/Photo by Kelly Sikkema on Unsplash

137. Maliqa: Bunga

138. Maya: Seorang putri

139. Moli: Mahkota

140. Muni: Yang murni

141. Nada: Penuh harapan

142. Naladhipa: Jantung hati yang menerangi

143. Nalini: Teratai

144. Nami: Ombak

145. Ola: Beharga

146. Opalina: Perhiasan

147. Paradina: Pagi

148. Parmi: Luar biasa

149. Parvati: Anak gunung

150. Pratibha: Cahaya, kepintaran, imajinasi

151. Qirani: Cahaya

152. Rafaila: Kebahagiaan di bumi

153. Raiya: Aliran

154. Rania: Bangsawan

155. Sahna: Bentuk, figur

156. Samsara: Melewati

157. Sarala: Lurus, jujur

158. Tanisha: Ambisi

159. Tavisha: Surga

160. Ushmila: Hati yang hangat

161. Utalika: Gelombang

162. Varsha: Hujan

163. Vijayalakshmi: Ratu kemenangan

164. Vishaka: Bintang

165. Wasya: Ditundukkan

166. Wikrama: Keteguhan hati

167. Yamuna: Sungai yang suci

168. Yozita: Nona atau wanita

169. Yasti: Tongkat

170. Zafia: Batu safir

 

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya