Liputan6.com, Timika - Aparat gabungan TNI Polri mengevakuasi warga Utikini dan warga pendulang tradisonal di Kampung Utukini, Distrik Tembagapura, Papua. Rencananya warga akan dibawa ke Kota Timika.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Pagi SCTV, Jumat (9/1/2015), evakuasi tersebut guna mengantisipasi jatuhnya korban akibat kontak senjata antar kelompok kriminal bersenjata dan aparat gabungan TNI Polri, seperti yang terjadi pada Rabu 7 Januari lalu.
Aparat gabungan masih terus menyisir Gunung di Kampung Utikini, Distrik Tembagapura untuk mencari kelompok kriminal bersenjata pimpinan Ayup Waker.
Kelompok itu diduga dalang pembunuhan dua anggota brimob serta seorang penjaga keamanan PT Freeport. Aparat juga tengah mencari dua buah senjata yang dibawa kabur. (Dan/Riz)
Antisipasi Kontak Senjata, Warga Distrik Tembagapura Dievakuasi
Evakuasi itu menyusul pengejaran yang dilakukan aparat terhadap pelaku penembakan dan pencurian dua pucuk senjata api.
Diperbarui 09 Jan 2015, 07:45 WIBDiterbitkan 09 Jan 2015, 07:45 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tradisi Lebaran Masyarakat Melayu, Sarat akan Budaya yang Bermakna
Gunung Dukono Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik 1.000 Meter ke Arah Barat Daya
Tradisi Lebaran di Jawa Timur, Ketahui Keunikan dan Keberagaman Budayanya
350 Ucapan Lebaran Taqobbal Minna Wa Minkum 2025, Penuh Keberkahan
Tradisi Lebaran Syawalan, Momen Kebersamaan dan Silaturahmi Pasca Idul Fitri
Jasa Marga Siapkan Jalur Fungsional Sadang-Bojongmangu Antisipasi Kepadatan Arus Balik Lebaran
Ethererum hingga Solana dan BNB Anjlok Hingga Rp 10,9 Kuadriliun
Daftar Opor Ayam Termahal di Dunia, Harganya Bikin Geleng-Geleng
Terburuk Sejak 2022, Saham Tesla Anjlok 36% di Kuartal Pertama 2025
Tradisi Lebaran China, Perayaan Unik Idul Fitri di Negeri Tirai Bambu
Pesona Bukit Wairinding, Wisata Alam Indah Populer jadi Spot Foto di Sumba
Manchester United Dapat Angin Segar Jelang Musim Panas, Striker Incaran Kirim Sinyal Bakal Tinggalkan Klub