Liputan6.com, Jakarta - Tongkat komando kapolri akhirnya telah diserahkan ke Jenderal Polisi Tito Karnavian oleh Jenderal Polisi Badrodin haiti. Penyerahan itu dilakukan di Lapangan Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK).
Pantauan Liputan6.com, Kamis (14/7/2016), sebelum penyerahan tanda jabatan dan tongkat komando kapolri, dibacakan terlebih dahulu Keputusan Presiden Nomor 48 Tahun 2016 tentang Pemberhentian Kapolri Jenderal Polisi Badrodin Haiti.
Kemudian, Tito dan Badrodin yang berada di mimbar utama langsung menyerahkan tanda jabatan, yakni bendera panji-panji Polri Tri Brata.
Usai prosesi itu, keduanya menandatangani naskah serah terima jabatan dan pakta integritas kapolri.
Dengan telah dilakukannya prosesi itu, peralihan kepemimpinan Korps Bhayangkara resmi berpindah dari Badrodin Haiti ke Tito Karnavian.
Tito dilantik langsung oleh Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Rabu 13 Juli 2016.
Tito Karnavian Resmi Terima Tongkat Komando Polri
Penyerahan tongkat komando oleh Jenderal Badrodin Haiti ke Jenderal Tito dilakukan di Lapangan Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK).
diperbarui 14 Jul 2016, 08:50 WIBDiterbitkan 14 Jul 2016, 08:50 WIB
Kapolri yang baru Tito Karnavian memberikan senyum sebelum pelantikan Kapolri di Istana Negara, Jakarta, Rabu (13/7). Tito Karnavian resmi menjadi Kapolri menggantikan Jenderal Badrodin Haiti. (Liputan6.com/Faizal Fanani)... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
4 Orang Hendak Wisata ke Palabuhan Ratu Tewas Setelah Mobilnya Tertimpa Truk
Arti Sigma: Memahami Konsep dan Penerapannya dalam Berbagai Bidang
5 Kegiatan Seru di Desa Wisata Liang Ndara
UNICEF: Polusi Udara Sebabkan Kematian 100 Anak per Hari di Asia Timur dan Pasifik
Soto Lamongan Jadi Sup Ayam Terlezat Ketiga di Dunia 2025 Menurut TasteAtlas
Lihat Marcus Rashford Berlatih, Ini Versi Unai Emery: Kontras dengan Manajer Manchester United
6 Meme Pasfoto Ini Kocak, Bikin Angguk Setuju Sekaligus Tepuk Jidat
Fakta-fakta Penggusuran di Bekasi, 5 Rumah Ternyata di Luar Objek Sengketa
AHOF Siap Debut Paruh Awal 2025, Ada Ambisi Besar di Balik Namanya
Resep Bumbu Bali Ayam: Panduan Lengkap Membuat Hidangan Lezat Khas Pulau Dewata
Hasil Liga Italia Serie A Empoli vs AC Milan: Diwarnai Drama Kartu Merah, Rossoneri Menang 2-0
Kemenag: Penyuluh Agama Harus Jadi Contoh Memperkuat Toleransi