Bibit Cabai

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman berencana untuk membagi-bagikan bibit cabai kepada masyarakat yang mau menanam secara mandiri di rumahnya. Menurutnya, upaya ini bisa mencukupi untuk konsumsi di tiap rumah.
Tampilkan foto dan video