Guru Bantu Pemulasaraan

Relawan dari berbagai profesi, bantu tenaga kesehatan di garda terdepan. Seperti yang dilakukan Solichin, seorang Guru olahraga di sebuah SD ini ikhlas bantu korban Covid-19 untuk pemulasaraan.
Tampilkan foto dan video