Kapolsek Cluring

Seorang pria di Banyuwangi nekat membakar rumahnya sendiri, Rabu (3/5/2023) kemarin. Alasannya pria berinisal AS (51) beralamat di Desa Sarimulyo, Kecamatan Cluring itu kesal. Sebab istrinya diduga berselingkuh.
Tampilkan foto dan video