Mining Indonesia

Mengikuti pameran alat berat, Mining Indonesia 2019, Volvo Group menghadirkan truk FH 610 dengan livery khusus. Kendaraan komersial untuk pertambangan ini hadir, sebagai perayaan 25 tahun Volvo FH.
Tampilkan foto dan video