Nenek Pemulung Berhaji

Seorang nenek berprofesi sebagai pemulung yang berasal dari Bengkulu, tahun ini dipastikan berangkat ke tanah suci. Nenek berusia 73 tahun ini naik haji setelah bersusah payah mengumpulkan uang dari hasil jual rongsokan.
Tampilkan foto dan video