Pembicara IdeaFest

Ideafest kembali digelar tahun ini bertema Lead the Leap. Ideafest 2023 menghadirkan lebih dari 250 pembicara. Ideafest tahun ini terasa spesial, karena Liputan6 diberikan kesempatan menghadirkan sejumlah presenter sebagai moderator dan pembicara. Seperti apa Ideafest 2023, berikut liputannya.
Tampilkan foto dan video