Pimpinan Pusat Muhammadiyah

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir mengajak umat Islam mengubah pola pikir agar puasa tidak hanya menjadi rutinitas tahunan yang membosankan, tetapi juga sebagai sarana untuk meningkatkan kualitas diri secara spiritual dan fisik.
Tampilkan foto dan video