Wheesung Meninggal Dunia

Industri musik Korea Selatan tengah berduka. Wheesung meninggal dunia pada Senin, 10 Maret 2025. Jasad penyanyi solo dengan suara khas yang memikat banyak hati itu ditemukan di kediamannya pada pukul 18.29 waktu setempat.
Tampilkan foto dan video