VIDEO: Paus Bungkuk Hantam Perahu Berpenumpang di Kawasan Plymouth, Massachusetts

Sekelompok pecinta binatang yang tengah menyaksikan Paus Bungkuk di kawasan Plymouth, Massachusetts, Amerika Serikat, dikejutkan oleh seekor paus bungkuk yang timbul dari laut dan menghempaskan badannya ke sebuah perahu.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 28 Jul 2022, 12:58 WIB
Diterbitkan 28 Jul 2022, 12:58 WIB

Liputan6.com, Jakarta Sekelompok pecinta binatang yang tengah menyaksikan Paus Bungkuk di kawasan Plymouth, Massachusetts, Amerika Serikat, dikejutkan oleh seekor paus bungkuk yang timbul dari laut dan menghempaskan badannya ke sebuah perahu.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya