VIDEO: Tragedi Kerusuhan di Kanjuruhan, Ratusan Suporter Meninggal Dunia

Pertandingan Liga 1 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya Sabtu (01/10) malam tadi, menyisakan tragedi. Sejumlah suporter Arema FC meninggal dunia dan ratusan lainnya luka-luka menyusul kerusuhan yang terjadi pasca-pertandingan di Stadion Kanjuruhan Malang.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 02 Okt 2022, 12:35 WIB
Diterbitkan 02 Okt 2022, 12:35 WIB

Liputan6.com, Jakarta Pertandingan Liga 1 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya Sabtu (01/10) malam tadi, menyisakan tragedi. Sejumlah suporter Arema FC meninggal dunia dan ratusan lainnya luka-luka menyusul kerusuhan yang terjadi pasca-pertandingan di Stadion Kanjuruhan Malang.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya