VIDEO: Eliezer Dapat Remisi Tambahan Karena Menjadi Justice Collaborator?

Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Kementerian Hukum dan HAM mempersiapkan remisi tambahan bagi terpidana kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua, Richard Eliezer Pudihang Lumiu, alias Bharada E. Remisi tambahan diberikan kepada Eliezer dalam statusnya sebagai justice collaborator.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 22 Feb 2023, 15:05 WIB
Diterbitkan 22 Feb 2023, 15:05 WIB

Liputan6.com, Jakarta Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Kementerian Hukum dan HAM mempersiapkan remisi tambahan bagi terpidana kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua, Richard Eliezer Pudihang Lumiu, alias Bharada E. Remisi tambahan diberikan kepada Eliezer dalam statusnya sebagai justice collaborator.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya