Liputan6.com, Jakarta - Perlu banyak langkah untuk mendorong agar sektor kelautan dan perikanan nasional agar terus maju. Pengamat Ekonomi Universitas Padjajaran Ina Primiana menyatakan mendukung upaya Menteri Kelautan dan Perikanana (MKP) Susi Pudjiastuti untuk mengundangkan larangan bongkar muat di atas laut (transhipment).
Dengan langkah tersebut, kata dia akan mengurangi tindak pencurian ikan (ilegal fishing). Tak berhenti disitu, perlunya memanfaatkan yang memanfaatkan jalur-jalur yang dilewati oleh kapal-kapal besar.
"Misalnya yang dilewati ada pelabuhan singgah, mereka turun mereka nyaman, untuk wisata," kata dia saat dihubungi Liputan6.com, Jakarta, Jumat (28/11/2014).
Jadi, dengan pengembangan wisata tersebut wilayah-wilayah yang dilewati turut berkembang perekonomiannya. Maka, ujarnya perlu dikemas supaya bisa menarik.
"Di jalur itu ada untuk mensejahterakan apakah wisata diperbaiki bisa menjadi tempat singgah," tutur dia.
Dia pun menekankan, untuk mendorong sektor kelautan dan perikanan diperlukan jiwa penguasaha. "Kita memanfaatkan jiwa enterpreneur, juga menikmati yang kita memiliki," tutup dia. (Amd/Ndw)
Kembangkan Sektor Kelautan dan Perikanan Perlu Jiwa Pengusaha
Perlu banyak langkah untuk mendorong agar sektor kelautan dan perikanan nasional agar terus maju.
Diperbarui 28 Nov 2014, 13:30 WIBDiterbitkan 28 Nov 2014, 13:30 WIB
Deretan surga bawah laut di Indonesia jadi tujuan utama para penyelam dari luar dan dalam negeri.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Menyimpan Daun Pisang Agar Awet Hingga 1 Bulan, Simak Tips dan Triknya
Fakta Menarik Ikan Gabus Sang Predator Air Tawar, Simak Penjelasannya
350 Kata-Kata Lebaran Ketika Tangan Tak Bisa Berjabat, Cocok Dikirim Lewat Chat
Hutang Puasa Dibayar Kapan? Pahami Hukum Jika Tidak Membayarnya dan Terlewat
Bekuk Bahrain, Ini Syarat Timnas Indonesia Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026
Jadwal Sholat dan Imsakiyah Ramadhan DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Rabu 26 Maret 2025
Pedagang Lampu Minyak Raup Berkah dari Tradisi Tumbilotohe di Gorontalo
Resep Opor Tahu Telur untuk Disajikan Jadi Sayur Lebaran yang Nikmat
6 Resep Kue Lapis Tepung Beras 500 Gram, Lembut dan Mudah Dibuat
6 Resep Kue Lapis Tepung Beras 500 Gram, Lembut dan Mudah Dibuat
Antusiasme Warga Saksikan Kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain
Marak Preman Berkedok Ormas Minta THR Lebaran, Bisa Diberantas?