Liputan6.com, Jakarta - Seluruh peserta fase grup Liga Champions 2020/2021 akan diketahui ketika putaran play-off selesai digelar, Rabu (25/8/2021) atau Kamis dini hari WIB. Tinggal tersisa tiga tempat yang diperebutkan enam tim.
Mereka akan berusaha mengikuti jejak SL Benfica, Malmo FF, dan Young Boys, yang memastikan lolos ke babak utama sehari sebelumnya.
Baca Juga
Link Live Streaming Liga Champions Inter Milan vs Arsenal, Sebentar Lagi Mulai di Vidio
Link Live Streaming Liga Champions: Red Star vs Barcelona, Bayern Munchen vs Benfica Segera Tayang di Vidio
Link Live Streaming Liga Champions, Kamis 7 November 2024 di Vidio: PSG vs Atletico Madrid, Red Star vs Barcelona
Sebanyak dua pertandingan hadir di Jalur Juara. Sementara satu partai merupakan Jalur Liga.
Advertisement
EMTEK Group selaku pemegang hak siar kompetisi bakal menayangkan seluruh partai melalui SCTV atau melalui live streaming Vidio.
Simak pertandingan dan dapatkan link live streaming Liga Champions di halaman berikut:
Jadwal Pertandingan
Kamis, 26 Agustus 2021
02.00 WIB: Brondby vs Red Bull Salzburg (Vidio)
02.00 WIB: Dinamo Zagreb vs Sheriff Tiraspol (Vidio)
02.00 WIB: Shakhtar Donetsk vs AS Monaco (SCTV)
Advertisement
Link Live Streaming
Dapatkan link live streaming Brondby vs Red Bull Salzburg di tautan berikut ini...
Â
Dapatkan link live streaming Dinamo Zagreb vs Sheriff Tiraspol di tautan berikut ini...
Â
Dapatkan link live streaming Shakhtar Donetsk vs AS Monaco di tautan berikut ini...