Liputan6.com, Jakarta Jalan merupakan salah satu infrastruktur penting yang mendukung mobilitas masyarakat. Namun, tidak semua jalan dibangun dengan desain yang biasa atau konvensional. Di beberapa tempat, bisa ditemukan bentuk jalan yang nyeleneh dan unik, sehingga membuat orang yang melintasinya merasa heran.
Baca Juga
Advertisement
Seperti sebuah jalan raya yang di tengah-tengahnya ada tiang listrik, tentu jalan yang seperti sangat berbahaya bagi pengguna jalan. Bahkan ada pula jalan trotoar yang bisa dilalui pejalan kaki memiliki sebuah jalur disabilitas yang nyeleneh, yaitu dengan bentuk zig-zag.
Kalau desain jalan yang seperti ini ada, tentu akan boros biaya serta memiliki pemandangan kocak. Tidak jarang orang-orang akan mengebadikan bentuk jalan ini di media sosial yang menuai banyak perhatian netizen. Berikut 7 bentuk jalan nyeleneh yang Liputan6.com kutip dari berbagai sumber, Kamis (25/7/2024).
1. Begini penampakan jalan yang ada tiang listrik di tengah-tengahnya
Advertisement
2. Bisa-bisanya jalanan ini berlubang dengan bentuk hati
3. Jalur disabilitas ini malah terpotong di bagian tengahnya, kocak banget disuruh lompat
Advertisement
4. Hanya terjadi bila petugas pembuat garis ini kalau lagi malas
5. Setelah lewat trotoar seperti ini sampai rumah langsung pusing
Advertisement
6. Semennya belum kering, sudah dibuat jalan aja, malah jadi bergelombang
7. Kasihan banget yang pakai jalur disabilitas ini kalo harus zig-zag padahal jalannya bisa lurus
Advertisement